Arti dan pesan bunga altar pada Minggu Transfigurasi
tanggal 26 Februari 2017.
Thema dari PB : Matius 17:1-9
1. Bunga ester putih yang ditata menyebar menyerupai matahari menggambarkan wajah Yesus yg berubah dgn wajah bersinar seperti matahari dan pakaian-Nya putih bersinar terang.
2. Bunga yg ditata disekitar Altar menggambarkan bahwa smua ciptaan Tuhan termasuk tumbuhan turut bersuka memuji2 nama-Nya.
3. Warna liturgi hijau melambangkan Kehidupan dan Pertumbuhan.
Pesan:
Melalui firman ini kita diajak untuk melaksanakan perintah dan hukum Tuhan dengan hidup merendahkan diri, sehingga dgn melaksanakan perintah tersebut maka kemuliaan Tuhan terpancar dlm sluruh aspek kehidupan kita.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar