Kamis, 22 Februari 2018

Arti/pesan rangkaian bunga di Altar
Tgl 11 Pebruari 2018 Minggu Transfigurasi
Tema : dari PL : 2 Rajaraja 2:1-12

1. Bunga pikok putih,gerbera merah yang ditata di tengah menggambarkan Elia yang sedang terangkat ke Sorga dalam angin badai (ayat 11b).

2. Kain hijau yang ditata dalam rangkaian melambangkan jubah Elia
3. Bunga crisan pink muda yang ditata di sebelah kiri menggambarkan orang orang yang selalu berkenan kepada Tuhan dalam melakukan tugas dan tanggungjawabnya sebagai Pelayan Tuhan(dalam perikop ini digambarkan oleh Elisa..
4. Bunga hosian kuning emas yang ditata di sebelah kanan atas menggambarkan Kerajaan Sorga tempat Elia terangkat.
5. Warna liturgi putih melambangkan Kemuliaan Tuhan

Pesan :
Berkenanlah selalu dengan Tuhan dalam setiap kehidupan dan pelayanan kita dengan cara :
- Terus menjalin hubungan yang intim dengan Tuhan
- Hidup terus percaya,berserah dan bersandar kepada
Tuhan
- Selalu hidup setia dan hidup dalam kerendahan hati.

Biarlah hidup kita selalu berkenan kepada Tuhan, sampai Perkenanan Tuhan ada pada kita.AMIN


Foto Pebernawati Saragih.
Arti rangkaian bunga  :

 1.bunga yg ditata di sebelah kiri bwh menggambarkan Yesus yg dibaptis di Sungai jordan dan Roh kudus turun        keatasnya. 

2.daun pisang kering dan bunga ditata di dlmnya menggbrkan Yesus dibawa ke padang gurun dan dicobai iblis       disana 

3.Yesus turun ke Galilea kabarkan injil digbrkan bunga yg ditata disbelah kanan. 

4. bunga yg ditata ditengah dibwh daun pisang menggbrkan Anak anak Allah yg selalu tahan terhadap segala ujian cobaan, taat dan setia kpd kehendak Allah dan siap menjadi pemberita Injil. (Markus 1:9-15) 

pesan :

 mari kita utk slalu taat kpd kehendakNYA walau byk cobaan yg harus dilalui dan siaplah memberitakan injilnya, bertobatlah dan serukanlah pertobatan itu lewat kehidupan kita sehingga kita dapat disebut sbg anak anak Allah. Amin.

Foto Dorma Ulina.